Kamu hobi menulis novel? Atau baru ingin coba-coba menulis? STOP! Pelajari dulu cara membuat cerita yang menarik dan matang di buku ini. Ssttt… teknik-teknik ini banyak dipakai penulis-penulis terkenal di dunia, lho! Jadi wajib kamu ketahui!
Teknik yang bakal kamu pelajari akan membantumu mengatasi hambatan-hambatan dalam menulis seperti writer’s block, cerita tidak fokus, adegan kaku, dsb dan menolongmu menelurkan karya berkualitas. Mau dong?
Buku ini mengajarkan kamu rahasia:
- Mengubah ide menjadi high concept.
- Memantapkan premis.
- Mengokohkan pilar-pilar plot.
- Menciptakan tokoh-tokoh yang menarik simpati.
- Menentukan sudut pandang yang tepat.
- Menghidupkan adegan yang menyedot pembaca ke dunia ceritamu.
Disusun dalam bentuk panduan praktis dan padat, langkah-langkah dalam buku ini bisa diterapkan setiap kali kamu mengembangkan ide dan memulai cerita baru. Setiap bab juga diakhiri dengan ringkasan dan pe-er untuk mendorong kamu menerapkan apa yang baru kamu pelajari.
Download Membangun Rumah Ceritamu.pdf
No comments:
Post a Comment